Kisah Inspiratif "Rosi Membantu Ibunya Berjualan Kue Cucur"
Sidarejaexplorer.com - Kali ini Kisah inspiratif datang dari Kecamatan Sidareja Kabupaten Cilacap Jawa Tengah, Di era Modernisasi sebagian anak -anak lebih memilih untuk bermain , entah itu bermain gadget atau permainan online lainya.
Namun tidak untuk Rosi anak sulung dari Ibu Turah warga Desa sudagaran RT.04/02 Kecamatan Sidareja Cilacap, Ia lebih memilih untuk membantu ibunya yang berjualan Kue Cucur disaat belum Mulai masuk Sekolah/ libur Covid-19. Saat ini Rosi masih duduk di kelas 1 SMA.
Rosi adalah anak Sulung dari beberapa saudarnya iya berjualan Terpisah dengan ibunya, ia menjajakan dagngannya sendirian dimuali dari Rumahnya hingga Terminal Sidareja, disitu banyak pelanggnya dari toko-toko HP dan Tokomas.
Samahalnya dengan Alvi Ismayati Karyawan Tokomas Mulia Sidareja , ia menjadi pelangganya ia juga mengungkapkan Kesalutannya terhadap Rosi, Karena Msih Kecil dia Sudah bisa berjualan tanpa rasa malu, bahkan rosi menawarkan dagangannya kepada siapapun yang melihatnya.
Menurut Informasi yg Kami himpun Rosi sudah di tinggal Ayahnya sejak 3 tahun yang lalu, ayahnya sudah meninggal, Rosi sangat menginspirasi Siapa saja yang Melihatnya, Semoga Rezeki selalu dilancarkan Untuk adek rosi dan keluarga Amin...